Himpunan Mahasiswa Pariwisata yang disingkat HUMILITY adalah suatu organisasi yang beranggotakan mahasiswa Program Studi Pariwisata yang berada di bawah naungan Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis dan Ilmu Komunikasi, Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya, yang bertujuan untuk mewadahi dan menjembatani aspirasi mahasiswa Program Studi Pariwisata UNIKA Atma Jaya baik secara internal dan eksternal.
