BCA WORKSHOP: Make Yourself Stand Out through Personal Branding

Halo Sahabat Atma!
Untuk kamu yang semester 7 dan fresh graduate, apakah sudah mempersiapkan langkah awal karir impianmu?
Kalau belum yuk ikutan BCA Workshop: Make Yourself Stand Out through Personal Branding. Di workshop ini kamu akan mendapatkan:
- Sharing mengenai personal branding untuk karir
- Tips membuat CV yang baik & efektif
- Serta kesempatan untuk mendapatkan CV review dari recruiter BCA
Akan ada souvenir menarik serta e-certificate bagi kalian yang mengikuti acara dari awal hingga selesai.
Pendaftaran hanya sampai tanggal 20 September 2023 dan untuk 70 orang terpilih.